Sabtu, Juli 04, 2009

Acer M900-F900-DX900 dan X960 akan masuk ke pasaran indonesia

Dalam waktu dekat ini acer akan memperkenalkan produk nya di indonesia pada akhir juli 2009. Produk ini juga di lengkapi software untuk melacak handphone yang bernama bak2u software anti theft,software ini bisa melacak handphone kita yang telah di curi lalu di ganti sim card nya.
Dengan di barengi fitur-fitur yang begitu cangggih dan ciri khas Acer Shell sebagai tampilan menunya mungkin bisa membuat kita terkagum-kagum.

Untuk browsernya sendiri,acer menggunakan Internet Explorer 6 dan tampilan yang di perlihatkan mirip dengan di dekstop komputer kita.

Fitur-fitur yang di miliki acer adalah sebagai berikut :



Acer M900

Spesifikasi acer M900

Acer M900 mempunyai fitur Windows mobile 6.1 profesional,GPS,Camera 5 mega pixel,qwerty keyboard,Finger touch FLO,HSDPA,Wi-Fi,Light sensor,FM Radio,auto focus dan di acer ini terdapat fingerprint ID Sensor yang berfungsi untuk memproteksi ponsel menggunakan sidik jari.


Spesifikasi acer M900





Acer M900


Acer DX900



Acer DX900 terdapat GPS,HSDPA,UTMS,3G Video call,Windows Mobile 6.1,WiFi,2.8" VGA Display,3.0 Megapixel Camera,Front facing VGA Camera dan TV Out.












Acer DX960







Acer DX900 mempunyai body yang cukup ramping dan untuk gaya juga cocok,karena tampilanya yang sangat manis
untuk fitur acer DX960 juga mempunyai GPS,HSDPA,Dengan operating system windows mobile 6.1,touch screen,3G Video call,Camera 3,2 mega pixel.




Acer F900






Windows Mobile 6.1,GPS,WVGA TFT LCD touch screen, 800 x 480,3Mpix camera,auto-focus, HSDPA Category 8/ HSUPA Category 5 ( 2100/1900/850,GSM/EDGE: Quad-band, 850/900/1800/1900 MHz,GPRS/EGPRS: Class B, multi-slot class,WLAN: 802.11b/g Wi-Fi CERTIFIED network connection,Bluetooth 2.0+EDR (Enhanced Data Rate),SiRFstar III GPS,Acer 2.0 User Interface (one-touch phone calls, global weather and time zones with vivid 3D animation, jukebox music, interactive photo albums, and Bookmark

Tidak ada komentar:

Posting Komentar